Rabu, 04 Februari 2009

0

Kunjungan Professor dari Tokyo University of Technology (TUT) ke Universitas Gunadarma (UG)

  • Rabu, 04 Februari 2009
  • Share
  • Pada tanggal 15 Januari 2009, Profesor dari TUT yang didampingi Direktur AsiaSEED mengunjungi UG untuk mendiskusikan rencana kerjasama penelitian.

    TUT adalah salah satu Universitas di Jepang yang penelitiannya berfokus pada media science dan game technology. Dalam diskusi tersebut dicari beberapa peluang kerjasama penelitian dan akademik, serta menyediakan beasiswa untuk studi ke TUT untuk mahasiswa yang memiliki kemampuan dan keahlian di bidang grafik komputer dan game technology.

    Dalam kunjungan ke UG kali ini, mereka melihat beberapa fasilitas Multimedia yang dimiliki UG seperti studi UG-TV maupun UG-Radio. Selain itu juga mereka berjumpa dan berdiskusi dengan beberapa mahasiswa yang sedang membahas tentang konsep game development serta tertarik di bidang media science dan game technology. Topik dalam rencana kerjasama adalah membahas tentang kemungkinan beasiswa untuk program master serta double degree program master bidang game technology, penelitian di bidang media science serta pertukaran mahasiswa dan dosen.
    di dapat dari.gunadarma.ac.id

    0 Responses to “Kunjungan Professor dari Tokyo University of Technology (TUT) ke Universitas Gunadarma (UG)”

    :1 :2 :3 :4 :5 :6 :7 :8 :9 :a :b :c
    :) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

    Posting Komentar

    Subscribe