Selasa, 06 Oktober 2009

0

manajemen apapun

  • Selasa, 06 Oktober 2009
  • Share

  • manajemen apapun
    Kenapa saya memberikan judul memanajemen apapun karena apa yang ingin saya tuliskan ke dalam blog diperlukan dalam semua manajemen dari perusahaan,oganasisasi profit/nonprofit atau hanya dalam organisasi terendah seperti sekolah.
    Dan ada 7 hal yg perlu diperhatikan dalam bermanajemen
    1.       nilai & visi
    2.       misi
    3.       aturan
    4.       profesionalisme
    5.       insentif
    6.       sumberdaya
    7.       rencana kerja

    jika kesemua unsur dijalankan dengan baik niscaya apapun yang di aturnya akan berjalan dengan baik sesuai dengan rencana dan pelaksanaan nya juga.kemajuan sudah didepan mata.namun jika satu saja point-point di atas tidak terpenuhi maka akan banyak kendala-kendala dalam mengatur atau memanage .
    kita ambil saja contoh jika sebuah organisasi atu perusahaan tidak memiliki:

    1.       nilai dan visi
    rusak  apa yang dimaksud rusak?jika kita tak memiliki ha tersebut apa yang akan menjadi dasar kita mendirikan sebuah perusahaan.tidak jelas pastinya,apakah maksudnya,tujuannya dalam dunia bisnis perusahaan ini mungkin akan dijauhi seorang investor karena tidak ada arah dan tujuan yg akan berkhir dengan rusak.
    2.       Misi
    Tujuan perusahaan  tersebut harus ad jika tidak ,apa yg mau dicapai perusahaan tersebut??kembali lagi”tidak jelas”perusahaan tersebut
    3.       Aturan
    Perusahaan harus memiiki aturan ,sebuah system yang menatur jalannya perusahaan ,manajemen yang baik harus berjalan.aturan yang kuat dan sehat pun harus karena peraturan tidaklah aturan yang sembarangan.harus jelas.
    4.       Profesionalisme
    Ahli dalam bidangnya,maksudnya manajemen harus ahli ,konsisten dan berpikir jangka panjang itulah yang disebut profesionalisme jangan sampai disebut tidak becus dalam memanage.
    5.       Insentif
    Tanpa insentif berarti lambad mengapa??karena jika tidak inovativ dan kreatif tidak aka nada kemajuan dalam berkarya ,jadinya akan terlamabd dalam semua aspek berbisnis
    6.       Sumberdaya
    Sumberdaya manusia atau sdm yang pastinya kita bahas..sdm harus baik jika tidak frustasi tidak ada yang dapat menjalankan perusahaan tersebut yang berakhir ke point nomer 1
    7.       Rencana kerja
    Tanpa ini seperti arsitek membangun tanpa di gambar dan di hitung,seperti utut menjalankan bidak catur tanpa dipikir .akan salah langkah.fatal dalam perusahaan atau organisasi jika semua unsure tercapai tanpa point ini ya tidak akan berjalan dengan baik ,sekali lagi salah langkah,mungkin jika belum terlalu parah bisa diperbaiki,namaun jika tidak?kita akan me rollback atau menguangnya dari awal?ya jika kita mampu ,jika tidak??

    Inti dari semua pembahasan di ats adlah jika dalam berorganisasi atau berperusahaan ke7 hal ini sangat diperlukan dalam manajemennya,atau pengaturannya,memanage sesuatu sangatlah penting dan matang tidak boleh asal.
    Tidak ada yang ingin system berjalan mundur kebelakang,semuannya ingin maju kedepan
    Berusaha dan berdoalah sebelum melakukan sesuatu bijak dalam memerintajh,kreatif dalam berpikir semoga apa yang kita lakukan berhasil dan bermanfaat untuk orang banyak.

    0 Responses to “manajemen apapun”

    :1 :2 :3 :4 :5 :6 :7 :8 :9 :a :b :c
    :) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

    Posting Komentar

    Subscribe